AturUang

Momen 8.8, Berikut Bunga Deposito BCA dan BNI, Senin 8 Agustus 2022

Momen 8.8, Berikut Bunga Deposito BCA dan BNI, Senin 8 Agustus 2022

MOMSMONEY.ID – Di pertengahan bulan Agustus 2022 ini, suku bunga deposito di bank besar masih menarik untuk disimak lho. Soalnya, bank besar punya penawaran bunga deposito mulai dari 2% untuk tenor pendek.

Pada pekan ini, Senin 8 Agustus 2022, PT Bank Central Asia Tbk (BCA) masih memiliki tawaran bunga deposito sebesar 1,9%. Di BCA, Anda bisa menikmati bunga deposito tersebut mulai dari simpanan dengan tenor selama 1 bulan hingga 12 bulan.

Sementara itu, PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) juga masih punya penawaran bunga deposito mulai dari 2,25% hingga 2,50%. Di BNI, nasabah harus simpan deposito minimal 3 bulan untuk mendapatkan bunga sebesar 2,50%.

Seperti apa sih rincian bunga deposito di BCA dan BNI? Berikut ulasannya :

Baca Juga: Butuh Dana? Pinjam KTA di Bank Mandiri Bisa Dapat Rp 1 Miliar, Berikut Syaratnya!

Bunga Deposito BCA

Mata Uang

Suku Bunga (%pa) / Jangka Waktu (bulan)

1

3

6

12

IDR < 2M

1,90

1,90

1,90

1,90

IDR ≥ 2M - < 5M

1,90

1,90

1,90

1,90

IDR ≥ 5M - < 10M

1,90

1,90

1,90

1,90

IDR ≥ 10M - < 25M

1,90

1,90

1,90

1,90

IDR ≥ 25M - < 100M

1,90

1,90

1,90

1,90

IDR ≥ 100M

1,90

1,90

1,90

1,90

Baca Juga: Bisa Pinjam KTA di BCA Hingga Rp 100 Juta, Berikut Caranya

Bunga Deposito BNI

Rupiah

1 Bulan

3 Bulan

6 Bulan

12 Bulan

24 Bulan

< Rp 100 Juta

2,25%

2,25%

2,50%

2,50%

2,50%

≥ Rp 100 Juta - < Rp 1 Miliar

2,25%

2,25%

2,50%

2,50%

2,50%

≥ Rp 1 Miliar - < Rp 5 Miliar

2,25%

2,25%

2,50%

2,50%

2,50%

≥ Rp 5 Miliar - < Rp 50 Miliar

2,25%

2,25%

2,50%

2,50%

2,50%

≥ Rp 50 Miliar - ≤ Rp 100 Miliar

2,25%

2,25%

2,50%

2,50%

2,50%

> Rp 100 Miliar

2,25%

2,25%

2,50%

2,50%

2,50%

Nah, untuk informasi lebih lanjut, moms bisa klik link terkait deposito di bawah ini :

https://www.bca.co.id/id/Individu/produk/simpanan/Deposito-Berjangka

https://www.bni.co.id/id-id/individu/simpanan-berjangka-dplk/bni-deposito

Baca Juga: Ingin Punya Deposito Via Online, Berikut Cara Buka Deposito di Livin' by Mandiri

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News