AturUang

Ini Tingkat Bunga Deposito dari Bank Mandiri dan BRI, Senin 18 Juli 2022

Ini Tingkat Bunga Deposito dari Bank Mandiri dan BRI, Senin 18 Juli 2022

MOMSMONEY.ID – Deposito menjadi pilihan investasi untuk nasabah konservatif. Karena deposito memberikan imbal hasil yang tetap kepada nasabah sesuai dengan jangka waktu yang mereka tentukan.

Pada pekan ini, Senin 18 Juli 2022, PT Bank Mandiri Tbk punya penawaran suku bunga deposito mulai dari 2,25% hingga 2,50%. Nah, jika Anda ingin mendapatkan bunga tertinggi maka harus simpan pada tenor minimal 6 bulan.

Sedangkan, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) menawarkan bunga deposito mulai dari terendah 2,00% hingga tertinggi 2,85%. BRI menjadi bank besar satu-satunya yang punya penawaran bunga jumbo.

Jadi pilih simpan deposito di Bank Mandiri atau BRI? Berikut rincian bunga deposito Bank Mandiri dan BRI :

Baca Juga: BSI Gelar Program Hujan Emas, Ada Hadiah Toyota Raize Lho

Bunga Deposito Bank Mandiri

Tier

Tenor (bulan)*

1

3

6

12

24

< Rp 100 Juta

2.25

2.25

2.50

2.50

2.50

≥ Rp 100 Juta s.d. < 1 M

2.25

2.25

2.50

2.50

2.50

≥ Rp 1 M s.d. < 2 M

2.25

2.25

2.50

2.50

2.50

≥ Rp 2 M s.d. < 5 M

2.25

2.25

2.50

2.50

2.50

≥ Rp 5 M

2.25

2.25

2.50

2.50

2.50

Baca Juga: Aplikasi Mobile Banking DBS Punya Layanan Bayar Ringkas

Bunga Deposito BRI

nominal

Jangka Waktu

Suku Bunga Counter (% P.A)

< 100 Juta

1

2.0%

 

3

2.3%

 

6

2.5%

 

12

2.75%

 

24

2.85%

 

36

2.85%

100 Juta - < 2 Miliyar

1

2.0%

 

3

2.3%

 

6

2.5%

 

12

2.75%

 

24

2.85%

 

36

2.85%

> 2 Miliyar

1

2.0%

 

3

2.3%

 

6

2.5%

 

12

2.75%

 

24

2.85%

 

36

2.85%

Untuk detail dari tawaran bunga deposito Bank Mandiri dan BRI, moms bisa dapat informasi lebih lengkap soal deposito dari kedua bank tersebut dengan klik link di bawah ini :

https://www.bankmandiri.co.id/suku-bunga-dana

https://bri.co.id/deposit-interest

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News