HOME, InvesYuk

Deposito BRI dan Bank Mandiri di Atas 2,50%, Senin 11 Oktober 2021.

Deposito BRI dan Bank Mandiri di Atas 2,50%, Senin 11 Oktober 2021.

MOMSMONEY.ID – Moms, pada pekan ini, perbankan belum merevisi kembali tingkat suku bunga deposito. Jika ingin simpan dana di deposito, tentunya ini momen yang tepat sebelum perbankan kembali menurunkan bunga deposito.

Senin 14 Oktober 2021, tingkat suku bunga deposito di PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) dan PT Bank Mandiri Tbk masih menawarkan bunga deposito di atas 2,5%. Tertarik moms?

Untuk informasi lebih lengkap, berikut rincian bunga deposito dari BRI dan Bank Mandiri di bawah ini :

Baca Juga: Jangan Sampai Ketinggalan, Ini Jadwal Perdagangan Saham Baru BCA

Bunga deposito di BRI

1 bulan = 2,75%

3 bulan = 2,75%

6 bulan = 2,85%

12 bulan = 2,85%

Baca Juga: Agar Tidak Terjebak Utang Besar, Bijaklah Hadapi Iming-Iming Pinjaman Online

Bunga Deposito di Bank Mandiri

1 bulan = 2,70%

3 bulan = 2,70%

6 bulan = 2,75%

12 bulan = 2,75%

Untuk menikmati bunga deposito tersebut, moms bisa simpan dana di BRI atau Bank Mandiri dengan minimal dana mulai dari Rp 100 juta sampai di atas Rp 2 miliar.

Nah, untuk informasi lebih lengkap soal deposito dari kedua bank BUMN tersebut, bisa klik di bawah ini :

https://bri.co.id/deposit-interest

https://www.bankmandiri.co.id/suku-bunga-dana

Selanjutnya: Work From Bali dari PegiPegi, Diskon Hotel dan Tiket Pesawat sampai 50%

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News